Kunjungan Penyelenggaraan Integrasi Layanan Primer di Puskesmas Banjarwangi
Posted at : 12 Jun 2023
Kunjungan lapangan penyelenggaraan Integrasi Layanan Primer di Puskesmas Banjarwangi sebagai salah satu rangkaian kegiatan pengembangan Public Health Center ( PHC ) di Kabupaten Garut melalui Konsorsium PHC yang melibatkan berbagai stakeholder diantaranya ThinkWell Institute dan Bill & Melinda Gates Foundation. Kegiatan ini bertujuan untuk menyelaraskan anggaran kesehatan dengan tujuan pembangunan kesehatan dalam meningkatkan derajat kesehatan masyarakat di Kabupaten Garut.
There are currently no posts.